JAKARTA - Sejumlah prajurit TNI Angkatan Udara (AU) melakukan misi penyelamatan saat kegiatan gladi bersih persiapan Peringatan Hari Angkatan Udara ke-65 Tahun 2011 di Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Kamis (7/4). Dalam kegiatan ini diperagakan pula kemampuan prajurit Den Bravo Paskhas TNI Angkatan Udara (AU) dalam menangani aksi teror di bus. Peringatan Hari Angkatan Udara ke-65 Tahun 2011 akan dilaksanakan pada tanggal 9 April ditandai dengan upacara militer yang dipusatkan di Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta. FOTO ANTARA/Widodo S. Jusuf/ed/mes/11.
Kamis, 07 April 2011
Gladi Bersih Persiapan HUT TNI AU di Halim Perdanakusumah
02.54
ManWithNoBrain
No comments
0 komentar:
Posting Komentar