Minggu, 27 Desember 2009

Model 324 UAV



Model 324 Scarab milik Northrop Grumman telah dirancang sebagai tanggapan dari kebutuhan Angkatan Udara Mesir. Model 324 merupakan UAV serbaguna, mudah dioperasikan untuk pengintaian. UAV memiliki jarak jelajah 1400 mil dan dengan kecepatan Mach 0,8.

Sayapnya terpasang-rendah di badan pesawat, tertekuk ke belakang, dan meruncing. Mesin turbojet-nya tersembunyi di kompartemen perut belakang. Bodi pesawatnya rata di bagian bawahnya dengan hidung runcing dan punuk di bagian belakang atas bodi pesawat. Dua sirip tertekuk-ke-belakang dan meruncing terpasang pada unequally tapered flat (ekor).






Specifications

Builder:NORTHROP GRUMMAN
Role: Day and night reconnaissance
Wing Span: 11 ft (3.35 m)
Length: 20 ft, 1 in (6.12 m)
Weight: 2,384 Pounds
Engine: TCAE 373-8
Cruising speed: Mach 0.8
Range: 1,400 miles
Sensors: Either the D-500 IRLS (Honeywell/LIRIS) or the KS-153A 24” FL Photo Camera (Recon Optical), Both Wet Film Technology Systems
Crew: Deployable and Operable by a Three Man Crew

User Countries: Egypt
• Total of 56 Produced and Delivered. Approximately 50 Remain Flight Worthy
• l Unit Based in Kom Oshim Air Base, 80 km South of Cairo

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes