Selasa, 06 September 2011

Lockheed C-130 Hercules


Lockheed C-130 Hercules adalah sebuah pesawat terbang bermesin empat turboprop yang bertugas sebagai pengangkat udara taktikal utama untuk pasukan militer di banyak bagian dunia. Mampu mendarat dan lepas landas dari runway yang pendek atau landasan yang tidak beraspal, awalnya dia adalah sebuah pengangkut tentara dan pesawat kargo yang sekarang ini juga digunakan untuk berbagai macam peran, termasuk infantri airborne, pengamatan cuaca, pengisian bahan bakar di udara, pemadam kebakaran udara, dan ambulans udara.
USA Marines Lockheed Martin KC-130T
Sekarang ini ada lebih dari 40 model Hercules, termasuk beberapa kapal senapan, dan juga digunakan di lebih dari 50 negara. Melayani lebih dari 50 tahun, keluarga C-130 telah menciptakan rekor yang bagus untuk kehandalan dan daya tahannya, berpartisipasi dalam militer, sipil, dan bantuan kemanusiaan.
Latar Belakang
Pada perang korea yang dimulai pada Juni 1950, Ditunjukkan pada era transportasi perang dunia ke II. C-119 Flying Boxcars, C-47 Skytrains and C-46 Commandos yang mana pesawat tersebut tidak sesuai untuk peperangan modern, Jadi pada 2 februari 1951, angkatan udara Amerika mengeluarkan General Operating Requirement (GOR) untuk angkutan baru ke Boeing Douglas, Fairchild, Lockheed, Martin,  Chase Aircraft, North American, Northrop, dan Airlifts Inc. Transport baru tersebut akan memiliki kapasitas untuk 92 penumpang, 72 pasukan tempur atau 64 penerjun payung. dengan jangkauan 1,100nmi (1,300mi:2000km), kemampuan takeoff dari landasan pendek dan landasan yang tidak beraspal, dan mampu terbang dengan satu mesin mati.
Lockheed Martin CC-130H-30 Hercules C-130H-30L-382
Fairchild, North American, Martin dan Northrop menolak untuk berpartisipasi. Tinggal tersisa 5 perusahaan tender. dari ke limanya didapatkan 10 desain yaitu 2 dari Lockheed, satu dari Boeing, 3 dari Chase, 3 dari Douglas, dan satu dari Airlifts Inc. Pemilihan lebih condong ke arah 2 proposal rancangan Lockheed (tujuan awal proyek L-206) dan empat turboprop yang didesai oleh Douglas.
Tim desain Douglas yang dipimpin oleh Willis Hawkins, memulai dengan 130 halaman proposal untuk Lockheed L-206 dan yang lain dua turboprop.
Vice president dan cheif enginer Lockheed Hall Hibbard dan kelly Johnson menandatangni usulan dan perusahaan pun memenagkan kontrak untuk model yang didesain saat ini yaitu model 82 pada 2 Juli 1951.
Penerbangan pertama dari prototipe YC-130 dilakukan pada tanggal 23 Agustus 1954 dari pabrik Lockheed di Burbank, California. Pesawat terbang, nomor seri 53-3397, adalah prototipe kedua tetapi yang pertama dari dua untuk terbang. YC-130 dipiloti oleh Stanley Beltz dan Roy Wimmer mengudara dengan waktu 61 menit ke Edwards Air Force Base.
Produksi
setelah 2 prototipe selesai dikerjakan, produksi dimulai di Marietta, Georgia, dimana lebih dari 2,300 C-130 telah dibuat. Pengelanan model inisial produk C-130A di dukung oleh Allison T56-A-9 turboport dengan tiga blade propellers. Pengiriman dimulai oada Desember 1956 dan berlanjut hingga model C-130B pada 1959. Beberapa model A di tunuk setelah C-130D dilengkapi dengan skis.
C-130B terbaru memiliki ailerons dengan peningkatan pendorong  3,000 psi (21 MPa) versus 2,050 psi (14 MPa) serta sebagai uprated engines dan empat bladed propellers yang dijadikan standar sampat model J dikenalkan.
Keluarga C-139 memiliki sejarah produksi yang paling panjang dari seluruh pesawat militer. Yang pertama prototipe YC-130 terbang pada 23 Agustus 1954 dari pabrik Lockheed di Burbank, California, Amerika Serikat. Pesawater tersebut dipiloti oleh Stanley Beltz dan Roy Wimmer. Setelah kedua prototipe selesai, produksi dipindahkan ke Marietta, Georgia, di mana lebih dari 2.000 C-130 dibuat.
Versi Militer
C-130A/B/E/F/G/H/T tactical airlifter
C-130J Super Hercules tactical airlifter, with new engines, avionics, and updated systems
AC-130A/E/H/U gunship
C-130D/D-6 ski-equipped version for snow and ice operations United States Air Force / Air National Guard
DC-130 and GC-130 unmanned aerial vehicle control
EC-130E/J Commando Solo USAF / Air National Guard Psychological operations version
EC-130E Airborne Battlefield Command and Control Center (ABCCC)
EC-130H Compass Call, electronic warfare and electronic attack.[11]
EC-130V AEW variant used by USCG for counter-narcotics missions [12]
HC-130H/J/N/P special operations air-to-air refueling tanker, long-range surveillance, search and rescue
JC-130 and NC-130 temporary and permanent conversion for flight test operations
KC-130F/J/R/T United States Marine Corps aerial refueling tanker and tactical airlifter
LC-130F/H/R USAF / Air National Guard ski-equipped version for Arctic and Antarctic support operations. Formerly operated by the United States Navy’s Antarctic Development Squadron SIX (VXE-6) in support of the National Science Foundation
MC-130E/H Combat Talon I/II (special operations)
MC-130W Combat Spear (special operations)[13]
MC-130P Combat Shadow (special operations)
YMC-130H three modified under Operation Credible Sport for second Iran hostage crisis rescue attempt
PC-130 maritime patrol
RC-130 reconnaissance
SC-130 search and rescue
TC-130 aircrew training
VC-130 VIP transport
WC-130A/B/E/H/J weather reconnaissance (“Hurricane Hunter”) version for USAF / Air Force Reserve Command in support of the NOAA/National Weather Service’s National Hurricane Center
CC-130E/H Hercules – designation for Canadian Forces Hercules aircraft
C-130K Hercules designation for Royal Air Force Hercules C1/C2/C3 aircraft
USA Air Lockheed C-130E USA Air lockheed HC-130P USA Air Lockheed C-130H Jangan membayangkan kondisi kabin yang nyaman layaknya kabin pesawat komersial, kabin pesawat ini di desain untuk mengangkut pasukan perang, pasukan penerjun dan barang logistik lainnya, jadi ya boleh dibilang kondisinya apa adanya.
Australia Air Lockheed Martin C-130J USA coast lockheed C-130 Versi sipil dari C-130 Hercules adalah Lockheed L-100 Hercules. Merpati Nusantara Airlines tercatat pernah mengoperasikan pesawat jenis L-100-30, perbedaan utama dengan versi militer adalah mesin yang lebih lemah, jendela yang lebih banyak, dan dihilangkannya pintu besar di belakang badan pesawat. Dikemudian hari L-100 Merpati dihibahkan kepada TNI-AU untuk melengkapi armada Hercules di skadron udara 17 dan 31 yang berkedudukan di Halim, Jakarta. Selain Indonesia, beberapa negara juga menggunakan versi sipil dari Hercules ini, bahkan beberapa negara seperti Aljazair, Kuwait dan Gabon, menggunakan L-100 untuk kepentingan militer mereka. Total hanya 114 L-100 yang terjual, produksi terakhir terjadi pada tahun 1992. ikemudian hari L-100 dikembangkan menjadi L-100J yang ekuivalen dengan C-130J lengkap dengan mesin turboprop canggih Rolls-Royce (Allison) AE-2100D3, baling-baling enam bilah, dan EFIS dua kru, tapi program ini dibatalkan pada tahun 2000 karena Lockheed ingin fokus di versi militer saja.Negara Pengguna Hercules C-130 Negara Pengguna Hercules C-130 Varian L-100:
L-100 (sekelas C-130E)
L-100-20 (badan pesawat diperpanjang 8,3 kaki)
L-100-30 (badan pesawat diperpanjang 15 kaki, merupakan versi terlaris)
L-100J (dibatalkan)
Karakteristik Umum
Kru: 4–6: terdiri dari 2 pilot, 1 flight engineer (kecuali dalam J variant), and 1 loadmaster; ditambah loadmaster and navigator biasanya bagian dari kru
Kapasitas:
92 penumpang atau
64 penerjun payung atau
74 pasukan tempur dengan 2 tenaga medis
Payload: 45,000 lb (20,000 kg) including 2–3 Humvees or an M113 Armored Personnel Carrier
Panjang: 97 ft 9 in (29.8 m)
Rantang Sayap: 132 ft 7 in (40.4 m)
Tinggi: 38 ft 3 in (11.6 m)
Wing area: 1,745 ft² (162.1 m²)
berat Kosong: 83,000 lb (38,000 kg)
Useful load: 72,000 lb (33,000 kg)
Max takeoff weight (MTOW): 155,000 lb (70,300 kg)
Powerplant: 4× Allison T56-A-15 turboprops, 4,300 bhp (3,210 kW) each
Performa:
Kecepatan Maksimal: 329 kn (379 mph, 610 km/h)
Kecepatan Ekonomis: 292 kn (336 mph, 540 km/h)
Jangkauan: 2,050 nmi (2,360 mi, 3,800 km)
Service ceiling: 33,000 ft (10,000 m)

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes